Hi, Passioner!

Our Products

Close

Search Product

Quotes Wanita Independen yang Bisa Memantik Semangatmu untuk Terus Bertumbuh

quotes wanita independen

Jadi perempuan di era modern ternyata masih punya tantangan yang nggak main-main. Tapi di dunia kerja, di lingkungan sosial, bahkan sampai di lingkungan keluarga yang nggak adil untuk perempuan membentuk jiwa-jiwa hebat yang disebut wanita independen. Track record dan pemikiran mereka banyak dijadikan referensi lho. Nah, Diamond&Co hari ini merangkum beberapa quotes wanita independen yang menginspirasi.

Sekadar mengingatkan, menjadi wanita yang independen itu bukan sebuah gaya hidup, tapi prinsip dan pola pikir untuk menjadi pribadi yang bebas, punya kendali penuh atas hidupnya dan tahu visi misi dirinya. So, baca baik-baik dan bersiap buat lihat kekuatan wanita yang sebenarnya!

Baca juga: Wanita Independen: Inspirasi dan Panduan Lengkap Menjadi  Pribadi Mandiri

Quotes Wanita Independen dari Tokoh-Tokoh Besar Dunia

Di bawah ini bakal ada kutipan-kutipan keren dari public figure yang bisa kamu jadikan inspirasi.  Siap-siap disemangatkan? Mari kita mulai!

  1. Aku tidak bebas selama ada perempuan lain yang tidak bebas, meskipun belenggu mereka sangat berbeda dari milikku. – Audre Lorde (penulis dan aktivis hak sipil)

  2. Aku tangguh, ambisius, dan tahu persis apa yang kuinginkan. Kalau itu membuatku terlihat galak, ya sudah. – Madonna

  3. Kita tidak bisa sukses semua jika setengah dari kita masih terhalang. Malala Yousafza

  4. Ingat ini, siapa pun kau, bagaimana pun kau ada, kau sama validnya, sama bermartabatnya, dan sama indahnya. - Juno Dawson (penulis dan aktivis transgender)

  5. Jika tindakanmu menciptakan warisan yang menginspirasi orang lain untuk bermimpi lebih, belajar lebih, melakukan lebih, dan menjadi lebih, maka kau adalah pemimpin yang luar biasa. – Dolly Parton

  6. Apa pelajaran terbesar yang harus dipelajari seorang perempuan? Bahwa sejak hari pertama, dia sudah memiliki segalanya yang dibutuhkan di dalam dirinya sendiri. Dunia-lah yang meyakinkannya bahwa dia tidak memilikinya. – Rupi Kaur (penyair)

  7. Kita mengajari perempuan untuk mengecilkan diri mereka sendiri, membuat diri mereka terlihat lebih kecil. Kita bilang pada perempuan, kau boleh punya ambisi, tapi jangan terlalu ambisius. Kau harus berusaha sukses, tapi jangan terlalu sukses, atau kau akan mengancam laki-laki. – Chimamanda Ngozi Adichie (penulis)

  8. Orang berpikir pada akhirnya laki-laki adalah satu-satunya jawaban. Sebenarnya, pekerjaan yang memuaskan jauh lebih baik untukku. – Putri Diana

  9. Lepaskan siapa yang menurutmu kau harus jadi; terimalah siapa dirimu yang sebenarnya. – Brené Brown (peneliti, penulis, dan podcast host)

  10. Ketika aku berani menjadi kuat — menggunakan kekuatanku untuk melayani visiku, maka menjadi semakin tidak penting apakah aku takut. – Audre Lorde 

Rangkaian Perhiasan dari Pappilon Collection untuk Wanita Independen

Diamond Ladies Pendant DPF0224

Diamond Ladies Earrings DEF0232

Diamond Ladies Ring DRF0221

IDR 4,760,000

Descriptions & Detail

Tampil cantik dan berkilau dengan liontin berlian dari Diamond & Co.

 

Specification

Diamond 28 = 0.117 TCW NC/VS

IDR 5,304,000

Descriptions & Detail

Tampil lebih cantik dan maksimal dengan anting berlian dari Diamond & Co.

 

Specification

Diamond 20 = 0.084 TCW NC/VS

IDR 7,191,000

Descriptions & Detail

Tampil lebih cantik dan maksimal dengan cincin berlian dari Diamond & Co.

 

Specification

Diamond 31 = 0.096 TCW NC/VS

Quotes wanita independen di atas adalah salah satu yang banyak dirujuk. Soalnya yang ngomong adalah orang-orang yang sudah membuktikan kalau menjadi mandiri kita bisa melihat dunia terbuka lebar di depan.

Biar kamu lebih semangat, Diamond&Co siapkan rekomendasi perhiasan untuk bikin kamu lebih semangat, yaitu Pappilon Collection. Ini bukanlah perhiasan berlian untuk wanita biasa, tapi untuk wanita hebat yang ingin terus bertumbuh.

Diamond Ladies Necklace JNC-JDP0032

Diamond Ladies Bracelet DGRF0012

IDR 7,820,000

Descriptions & Detail

 

Specification

Diamond 4 = 0.161 TCW NC/VS

IDR 6,613,000

Descriptions & Detail

Diamond 22 = 0.0900 TCW NC/VS

 

Specification

Diamond 22 = 0.07 TCW NC/VS

Line Pappilon Collection punya gelang, kalung, dan cincin, plus anting berlian yang semuanya punya desain sama: kupu-kupu. Ini adalah simbol perubahan sempurna yang men-trigger kamu untuk mengenali kekuatan diri sendiri.

Setiap piece di koleksi ini punya berlian yang dipasangkan dengan setting yang presisi, biar kilau berliannya maksimal terpancar. Jangan lupakan tentang berlian alami Very Slightly Included yang minim cacat, jadi salah satu pilihan ideal untuk sebuah perhiasan berlian.

Baca juga: 5 Daya Tarik Wanita Independen yang Bikin Hati Bergetar

Kesimpulan

Jadi, quotes wanita independen mana yang menurutmu paling powerful? Apa pun itu, wanita adalah makhluk yang punya kekuatan tak terbatas. Ia bisa menjadi apa pun dan berperan besar di lingkungan mana saja.

So, jangan sepelekan kekuatan kemandirian seorang wanita. Mari rayakan keberhasilanmu dengan koleksi perhiasan Diamond&Co.

Back to Top