Hi, Passioner!

Our Products

Close

Search Product

Jenis Berlian Berdasarkan Clarity Mana yang Terbaik?

jenis berlian berdasarkan clarity

Saat membahas sebuah berlian atau perhiasan yang pakai batu berlian, yang wajib diperhatikan adalah Clarity berliannya juga lho. Clarity adalah salah satu standar utama untuk mengukur berlian dan yang menentukan kualitas serta harga. Standar Clarity ini ditentukan oleh otoritas dunia yang terkenal dengan nama GIA (Gemological Institute of America). Nah, kita bahas jenis berlian berdasarkan Clarity yuk!

Baca juga: Kisah Kilau Tersembunyi dari Jenis Berlian Termahal di Dunia 

Apa Itu Berlian Clarity?

Clarity adalah kondisi berlian dimana ia nggak punya inklusi atau cacat di permukaan. GIA punya 4 standar yang mempengaruhi penilaian, dan Clarity dari yang paling sempurna sampai yang paling banyak inklusinya dinilai oleh lembaga ini.

Untuk melihat inklusi, para ahli pakai alat khusus yang bisa melakukan pembesaran 10x demi bisa melihat inklusi yang berlian punya. Baru setelah itu, mereka memberikan nilai dan mencantumkannya pada sertifikat dan laporan resmi.

Kenapa sih muncul Clarity yang bermacam-macam? Nah, setiap berlian punya proses yang berbeda, sehingga kondisi mereka pun nggak sama. Kondisi ini bikin berlian jadi variatif dan punya pesona yang unik. Susah ditiru sama material lain lho!

Demi mendapatkan keterangan yang pasti dan akurat, para ahli pakai alat tersebut lantara inklusi itu bentuknya amat kecil bahkan ada yang nggak bisa dilihat oleh mata telanjang. Berlian dengan inklusi ini disebut dengan istilah “Eye Clean”.

Jenis Berlian Berdasarkan Clarity

Diamondlovers, pada tahun 1953 Dia menetapkan standar untuk menilai Cut, Color, Carat, dan Clarity. Standar ini disebut dengan 4C, dan jadi patokan penilaian kualitas sebuah berlian. Berfokus pada tingkat Clarity berlian, ada skala tertentu yang digunakan untuk menentukan tingkat ketidaksempurnaan berlian, yaitu:

1. Flawless (FL) (FL)

Diamondlovers, katanya berlian Flawless termasuk yang sangat langka. Cuma ada kurang dari % dari semua berlian yang benar-benar sempurna dan bebas dari cacat apapun saat diperiksa di bawah kaca pembesar 10X. Hampir mustahil menemukan berlian Flawless kayak gini, lho!

2. Internally Flawless (IF) 

Jenis berlian berdasarkan clarity yang kedua disebut dengan Internally Flawless, artinya berlian ini nggak punya inklusi yang terlihat. Tapi saat dilihat di bawah kaca pembesar, inklusi berlian yang sangat kecil ini masih terlihat, tapi benar-benar bersih. Bikin mata melek melihatnya.

3. Very, Very Slightly Included (VVS1 dan VVS2)

Inklusi berlian pada Tingkat VVS1 dan VVS2 ini sangat kecil dan nggak bisa dilihat oleh mata telanjang. Bahkan para ahli juga butuh bantuan alat buat pengecekan yang akurat. Nah, berlian dengan kualitas ini punya visual yang cantik, jernih, dan enak dilihat.

4. Very Slightly Included (VS1 dan VS2)

Nah, berlian dengan level clarity yang ini punya inklusi yang bisa dilihat oleh kaca pembesar 10x, tapi ukurannya kecil banget. Mata kita nggak bakal bisa melihat noda atau cacat pada berlian ini.

5. Slightly Included (SI1 dan SI2)

Untuk jenis berlian pada level kejernihan ini, beberapa punya inklusi yang cukup terlihat saat diteliti oleh mata kita. Tapi, ada juga yang tetap butuh bantuan alat khusus.

6. Included (I1, I2, dan I3)

Diamondlovers, inklusi itu mempengaruhi transparansi dan kilau berlian. Makin kecil inklusinya, makin terang kilaunya. Dan untuk berlian dengan inklusi ini punya noda yang terlihat jelas pada kaca pembesar 10.

Baca juga: Bagaimana Para Ahli Membedakan Jenis Berlian Asli dan yang Bukan

Jenis Clarity Berlian Mana yang Paling Cocok?

Kalau ini sih, bergantung dari besar anggaran dan preferensi kamu. Berlian dengan Tingkat Clarity FL atau Internally Flawless pastinya luar biasa, tapi sangat langka dan mahal banget.

Kalau kamu ingin yang tetap terlihat oke tanpa menguras tabunganmu, berlian dengan clarity VVS1 dan VVS2 bakal bikin kamu puas. Jenis berlain ini hampir nggak punya inklusi yang bakal kelihatan oleh mata telanjang.

Diamond Wedding Ring DWS0100A

Diamond Wedding Ring DWS0013A

Diamond Wedding Ring DCKS0514A

IDR 2,970,000

Descriptions & Detail

Diamond 1 = 0.0350 TCW NC/VS

 

Specification

Diamond 1 = 0.01 TCW NC/VS

IDR 3,293,000

Descriptions & Detail

Tampil cantik dan berkilau dengan cincin kawin berlian dari Diamond & Co.

 

Specification

Diamond 1 = 0.033 TCW NC/VS

IDR 3,357,000

Descriptions & Detail

Tampil lebih cantik dan berkilau dengan cincin kawin berlian dari Diamond & Co. 

 

Specification

Diamond 1 = 0.052 TCW NC/VS

Nah, jenis berlian berdasarkan clarity inilah yang dipunyai Diamond&Co. Perhiasan berlian kami memakai berlian alami yang ditambang dengan etis, dan dipoles sedemikian rupa, sehingga rupa dan kualitasnya jempolan.

Ditunjang oleh desain dan model perhiasan yang modern, nggak heran kalau butik perhiasan kami bisa menjawab kebutuhan kamu terhadap perhiasan yang sesuai selera. Plus, harganya juga ekonomis.

Diamond Ladies Ring DRSS0150

Diamond Ladies Ring DRS0051

Diamond Ladies Ring DRS0061

IDR 4,158,000

Descriptions & Detail

Tampil lebih cantik dan maksimal dengan cincin berlian dari Diamond & Co.

 

Specification

Diamond 3 = 0.101 TCW NC/VS

IDR 6,089,000

Descriptions & Detail

 Tampil lebih cantik dan berkilau dengan cincin berlian diamond n co 
 

 

Specification

Diamond 1 = 0.084 TCW NC/VS

IDR 10,115,000

Descriptions & Detail

Tampil cantik dan berkilau dengan cincin berlian dari Diamond & Co.

 

Specification

Diamond 1 = 0.234 TCW NC/VS

Lagi cari cincin untuk pernikahan? Ada koleksi Wedding Ring di katalog kami yang bisa kamu pilih. Untuk pertunangan pun banyak pilihan.

Atau untuk ulang tahun dan perayaan lainnya? Semuanya tersedia. Kamu bisa cek Papillon Collection, Fleur Collection, Kyra Collection, dan Brilla Collection yang punya model-model khusus untuk sempurnakan momen berhargamu. Cek info seru lainnya di Diamond&Co!

COMPASSION Diamond Ladies Ring JNC-JDR2030

Diamond Ladies Ring DRS0177

Diamond Ladies Earrings DEF0252

IDR 6,536,000

Descriptions & Detail

Compassion mencakup dua hal: Niat dan Tindakan. Niatnya hanya membuka hati untuk orang lain, dan tindakan memberikan isyarat yang baik.

 

Specification

Diamond 7 = 0.218 TCW NC/VS

IDR 3,350,000

Descriptions & Detail

Tampil lebih cantik dan maksimal dengan cincin berlian dari Diamond & Co. 

 

Specification

Diamond 1 = 0.05 TCW NC/VS

IDR 8,861,000

Descriptions & Detail

Diamond 40 = 0.2640 TCW NC/VS

 

Specification

Diamond 40 = 0.238 TCW NC/VS

Intinya, pilihlah berlian yang paling cocok dengan kebutuhan dan anggaranmu. Semoga informasi dalam artikel bertopik jenis berlian berdasarkan Clarity hari ini bisa menambah wawasan kamu. Happy choosing!

Back to Top