Hi, Passioner!

Our Products

Close

Search Product

Info Penting Harus Kamu Tahu Tentang Cincin Nikah Berlian Pria Mewah

cincin nikah berlian pria mewah

Akhirnya, setelah menunggu beberapa tahun, cincin nikah berlian pria mewah jadi tren juga. Udah banyak banget modelnya, sampai kamu pun nggak bakal susah lagi buat cari yang pas. Pokoknya opsi cincin nikah yang polos itu nggak jadi satu-satunya sebagai pilihan cincin simbol pernikahan.

Beda dari cincin nikah berlian wanita, cincin pria dengan berlian hadir dalam banyak style, termasuk dengan pilihan material logamnya. Beberapa yang paling banyak adalah platinum, peran, dan emas. Ukuran dan model berliannya juga beragam. Pokoknya semua tersedia dan kamu tinggal pilih.

Baca juga: Cincin Berlian Pernikahan: Pilih yang Sempurna untuk Cinta Abadi

Apa yang Harus Diperhatikan pada Cincin Nikah Berlian Pria Mewah?

Diamondlovers, meskipun pilihannya ada banyak, beberapa hal ini sifatnya krusial dan jadi hal yang harus kamu perhatikan saat memilih cincin nikah berlian untuk pria. Di antaranya adalah:

1. Kualitas Berlian

Diamond Mens Ring DCPF0189

Diamond Mens Ring DCPF0167

IDR 15,283,000

Descriptions & Detail

Diamond 9 = 0.2230 TCW NC/VS

 

Specification

Diamond 9 = 0.281 TCW NC/VS

IDR 18,038,000

Descriptions & Detail

Tampil lebih cantik dan berkilau dengan cincin berlian dari Diamond n Co.
 

 

Specification

Diamond 33 = 0.391 TCW NC/VS

Cari cincin dengan berlian yang dipotong dengan baik, sehingga tingkat Clarity dan Color-nya bagus. Berlian yang punya kualitas tinggi adalah ia yang punya sedikit inklusi. Can kecemerlangannya super banget.

Salah satu yang jadi pilihan oke adalah berlian dengan tingkat Very Slightly Included dengan warna Near Colorless. Karakter kualitas berlian ini dipakai di butik perhiasan kami lho. Kamu bisa cek lihat koleksi cincin pria kami punya tingkat cemerlang yang apik banget.

2. Jenis Logam

Logam itu aspek penting yang wajib kamu pertimbangkan dalam memilih cincin nikah berlian pria mewah. Hal ini untuk menghindari alergi dan ketidaknyamanan orang yang memakainya nanti. Dan, setiap logam punya karakteristik dan sifat yang beda, cari yang paling pas buat kamu.

3. Desain dan Gaya

Desain dan gaya juga penting lho, untuk diperhatikan. Ini adalah aspek yang mempengaruhi harga serta estetika cincin. Untuk cincin sepenting cincin nikah, pastikan nggak sekadar ada, tapi usahakan sesuai dengan preferensi, biar kamu merasa puas memakainya setiap hari.

4. Daya Tahan

Diamond Mens Ring DCOSS0006

Diamond Mens Ring DCPF0237

Diamond Mens Ring DCPF0113

IDR 8,568,000

Descriptions & Detail

Promised Collection, kolaborasi bersama Lee Jeong Hoon dan Moa
yaitu cincin yang bisa didesain khusus untuk pasangan sehingga semakin kompak. promised sebagaimana janji setia sepasang kekasih.

 

Specification

Diamond 2 = 0.015 TCW NC/VS

IDR 20,995,000

Descriptions & Detail

 

Specification

Diamond 7 = 0.222 TCW NC/VS

IDR 26,758,000

Descriptions & Detail

Tampil lebih cantik dan berkilau dengan cincin berlian dari Diamond n Co.
 

 

Specification

Diamond 50 = 0.467 TCW NC/VS

Pas kamu cari cincin nikah yang ada berliannya, hal yang wajib diperhatikan adalah daya tahan cincin. Daya tahan cincin menentukan seberapa awet cincin bisa bertahan. Apakah hanya beberapa generasi, atau bisa bertahan sampai generasi-generasi selanjutnya?

Hal penting ini sangat diperhatikan oleh kami. Maka dari itu, kami hanya menggunakan berlian alami yang ditambang dengan etis. Dan, menggunakan emas 9K yang jadi pilihan ideal untuk sebuah cincin berlian. Emas dengan kadar kemurnian 37,5% itu solid banget dan kuat menopang berlian, jadi nggak mudah goyah atau lepas.

5. Harga

Tentukan anggaran kamu dan cari cincin yang pas. Ingat, cincin itu punya standar harga dan bervariasi, bergantung dari kualitas cincin itu sendiri. Pun dengan logam yang digunakan.

6. Warna Cincin

Diamond Mens Ring DCOF0009

Diamond Mens Ring DCOF0016

Diamond Mens Ring DCOF0011

IDR 10,660,000

Descriptions & Detail

Tampil berkilau dengan cincin berlian dari Diamond & Co.

 

Specification

Diamond 11 = 0.116 TCW NC/VS

IDR 27,846,000

Descriptions & Detail

Tampil berkilau dengan cincin berlian dari Diamond & Co.

 

Specification

Diamond 8 = 0.065 TCW NC/VS , Sapphire 1 = 0.67 TCW BLU/NA

IDR 28,628,000

Descriptions & Detail

Diamond 67 = 0.5110 TCW NC/VS

 

Specification

Diamond 67 = 0.511 TCW NC/VS

Warna cincin nikah berlian pria mewah yang pas tuh bisa dilihat dari warna berlian dan logam yang dipakai. Berlian hadir dengan beberapa warna, kayak warna putih, kuning, pink, hijau, dan masih banyak yang lainnya. Di antara semuanya, berlian putih adalah yang paling umum.  

Sementara itu, pilihan logamnya ada emas kuning, emas putih, dan rose gold yang paling umum. Tapi, platinum dan perak juga banyak lho yang dijadikan sebagai cincin nikah pria.

Di butik Diamond&Co, pilihannya lebih variatif. Jenis emas paling populer di industri perhiasan dipakai untuk membuat koleksi apik kami. Bahkan ada cincin pria dengan 2 material yang berbeda, ngasih kamu pengalaman seru tentang cincin nikah pria yang modern.

7. Ukuran Cincin

Ukuran cincin nikah berlian pria mewah mencakup ukuran berlian dan cincin itu sendiri. Yang kecil, besar dan mencolok dihitung dalam karat (1 karat= 0,2 gram). Makin besar berlian, makin tinggi harganya lho.
Baca juga: Jurus Jitu Memilih Cincin Nikah Berlian Pria yang Bisa Kamu Terapkan

Bridestory Is Calling

Diamondlovers, pastinya kamu tahu kalau Bridestory adalah salah satu pameran pernikahan terbesar di Indonesia. Tanggal 5-8 September 2024 ini bakal ngadain event lagi lho. Ini berarti kali ketiga mereka mengadakan event penting bagi pasangan yang mau menikah.

Ada banyak keseruan yang bisa kamu temukan di sini, mulai dari referensi vendor pernikahan sampai penawaran menarik yang cuma ada di sana. Diamond&Co juga nggak ketinggalan ngisi keseruan nanti. Pastikan kamu datang ke ICE BSD dan wujudkan pesta pernikahan impian kamu. Cek infonya di Diamond&Co Bridestory.

Kesimpulan

Cincin nikah berlian pria mewah itu adalah bagian penting yang nggak sekadar simbolis. Brand perhiasan modern menyulap aksesoris ini sampai ia jadi bagian fashion keren yang nggak boleh ketinggalan. Jadi, cincin mana yang kamu mau? Pastikan cek koleksi cincin nikah pria lainnya di www.diamondnco.id.

 

#FromIDoToEveryday

Back to Top